Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Hubungan Koefisien dengan Mol dan Volume Zat

Gay lusac mengalami kesulitan dalam menghubungkan perbandingan volume gas dengan jumlah partikel, kemudian Avogadro dapat menjelaskan kesulitan tersebut dengan hipotesisnya.

"Pada suhu dan tekanan yang sama, gas dengan volume yang sama akan mempunyai jumlah molekul yang sama banyak pula".

 

Contoh:

Sehingga dalam perhitungan kimia dengan reaksi yang diketahui volume gas atau jumlah partikelnya dapat digunakan rumus:


Contoh soal:

Pada suhu dan tekanan yang sama, gas nitrogen bereaksi dengan bereaksi dengan gas hidrogen membentuk amonia. Jika gas nitrogen sebanyak 100 liter maka tentukan gas hidrogen dan gas hidrogen dan gas amonia yang dihasilkan!



Post a Comment for "Hubungan Koefisien dengan Mol dan Volume Zat "